Uncategorized

Sertipikasi Tanah

Resume proses sertipikasi tanah hasil pengadaan tanah skala kecil (<5,00Ha) oleh satker pemerintah: Setelah Kementerian Negara/Lembaga/Daerah menerima Surat Keputusan pemberian Hak Pakai yang diterbitkan oleh Kepala Kantor Pertanahan, wajib melakukan pandaftaran hak atas tanah pada Kantor Pertanahan setempat dalam masa tenggang waktu berlakunya Surat Keputusan pemberian Hak Pakai dimaksud untuk mendapatkan tanda bukti hak atas… Continue reading Sertipikasi Tanah

Uncategorized

Pendaftaran Tanah dan Sertipikasi Tanah

Bila suatu satker telah selesai penyerahan hasil pengadaan tanah, maka langkah selanjutnya adalah pendaftaran tanah. Pendaftaran tanah mempunyai produk output berupa sertipikat. Adapun pendaftaran tanah dapat dibagi menjadi dua jenis. Yaitu secara sporadis dan secara sistematis. Pendaftaran tanah secara sporadis yaitu saat atas suatu bidang tanah diajukan pendaftaran ke kantor pertanahan oleh perorangan atau satker… Continue reading Pendaftaran Tanah dan Sertipikasi Tanah

Uncategorized

Hak Pakai atas Tanah

Hak Pakai Yang dimaksud Hak Pakai adalah sebagaimana Pasal 41 ayat (1) UUPA (Undang-Undang Pokok Agraria). Hak Pakai adalah hak untuk menggunakan dan/atau memungut hasil dari tanah yang dikuasai langsung oleh Negara atau tanah milik orang lain, yang memberi wewenang dan kewajiban yang ditentukan dalam keputusan pemberiannya oleh pejabat yang berwenang memberikannya atau dalam perjanjian… Continue reading Hak Pakai atas Tanah

Uncategorized

Tomorrow is Today : Book review

  “If you can’t lick ‘Em,Join ‘Em” Masih ingat beberapa waktu lalu, jalan gatot subroto sempat macet karena demo dari para driver perusahaan taxi bonafit ,karena memprotes kehadiran uber,gojek,grab? atau sudah mulai terasakah kalau habits menonton acara tv tidak lagi via tv tapi via youtube di gawai masing-masing? Ya,dunia memang sangat cepat berubah,sustaining innovation pun… Continue reading Tomorrow is Today : Book review